Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Kepada Yth. Bapak/Ibu/Saudara/i

Dengan hormat, Muhammadiyah Tobacco Control Center (MTCC) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk mengikuti Webinar Simposium dengan tema : Upaya Pengendalian Tembakau Melalui Alih Tanam dan Diversifikasi yang akan diselenggarakan pada:

🗓 Selasa, 15 Desember 2020
⏰ 13.15-15.15 WIB via Zoom dan Live Streaming Youtube Chanel MTCC UMMagelang

Registrasi melalui link :
🌐 https://bit.ly/PendaftaranSimposiumMTCC2020

👨‍💼 Pembicara :
1. Sarno, SST., M.Sc., Ak., CA (Kepala Sub Bidang Cukai Badan Kebijakan Fiskal Kemenkeu) dengan tema: “Optimalisasi Pemanfaatan DBHCHT untuk Pengembangan Usaha Petani”

👨‍💼 Pembicara :
2. Dr. Tedy Dirhamsyah, SP., MAP (Kepala Bidang Kerjasama dan Pendayagunaan Hasil Perkebunan, Puslitbang Perkebunan, Balitbang Pertanian, Kementrian Pertanian) dengan tema : “Komoditas Alternatif Pengganti Tembakau yang Prospektif”

3. Perwakilan Petani Tembakau :
👨‍💼 dengan tema: “Best Practice Upaya Diversifikasi dan Alih Tanam Tembakau”

👨‍💼 Pembahas :
4. Dr. H.M. Nurul Yamin, Drs., M.Si. (Ketua Majelis Pemberdayaan Masyarakat) PP Muhammadiyah

Moderator :
🧑‍💻 Dr. Rochiyati Murniningsih, SE. MP. (PIC Media, Network & Communication MTCC dan Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Magelang

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Narahubung:
🏛️MTCC UNIMMA
📞Phone : 0293-326945
📧Email : [email protected]
🪀WA: +628116601213 (Asrul Pitri, SE)